Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/105
Title: PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN BAGI MAHASISWA DI UNIVERSITAS NEGERI MANADO
Authors: Mantiri, Jeane
Keywords: Pendidikan Kewirausahaan
Mahasiswa
Universitas Negeri Manado
Issue Date: Apr-2016
Publisher: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Manado
Series/Report no.: 12;1
Abstract: Tujuan penelitian mendeskripsikan dan menganalisis kondisi pendidikan kewirausahaan mahasiswa dan mengidentifikasi factor-faktor yang mempengaruhi perkembangan pendidikan kewirausahaan mahasiswa di Unima. Pengembangan pendidikan kewirausahaan mahasiswa di Unima harus menyeimbangkan antara teori dan praktek lewat pengembangan kurikulum kewirausahaan., perlu penyediaan fasilitas pendukung seperti pusat kewirausahaan mahasiswa atau bisnis center dan pendanaan lewat Program PMW harus diikuti dengan pembimbingan dan pendampingan yang memadai dari dosen pendamping yang kompeten. Simpulan kondisi pendidikan kewirausahaan mahasiswa di UNIMA belum berjalan dengan baik, faktor-faktor yang mendorong perkembangan kewirausahaan di UNIMA adalah perlu adanya dukungan dari berbagai pihak baik internal kampus maupun eksternal.
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/105
ISSN: 0216-7298
Appears in Collections:Lecturer Scientific Papers

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Jeane Mantiri.pdf2.69 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.